Malezzbanget Memotret: Bersandar

Bersandar

Tidurlah, jangan sungkan.

Kucing kesayangan saya (again). Dia sedang bersandar pada ransel kuliah saya yang berisi laptop dan segala tugas kuliah. Selalu seperti itu ketika saya pulang dari kuliah dimalam hari dan meletakkan ransel di ruang tamu. Dia akan datang dengan sendirinya dan menyandarkan diri di tembok, sedangkan kepalanya ke ransel saya. Membuat saya tersenyum disela-sela tugas menumpuk.

Lihat kumpulan potretku lainnya di Instagram @vie_three.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Copyright © Malezzbanget Memotret Urang-kurai